Determinan Keputusan Menggunakan Jasa Ojek Online Pada Aplikasi Grab Pada Karyawan Swasta Di Kota Medan

Novi Aisha

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis factor-faktor yang mempengaruhi keputusan menggunakan jasa ojek online pada karyawan swasta di Kota Medan. Adapun faktor yang menjadi variable penelitian adalah keamanan, fitur layanan dan  kualitas layanan. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan asosiatif. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan swasata di Kota Medan yang menjadi pengguna ojek online. sedangkan sampel dipilih secara acak berjumlah 100 karyawan swasta di Kota Medan. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik angket dan wawancara /interview. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan Uji Regressi Linear Berganda. Hasil peneitian menunjukkan parsial keamanan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan Menggunakan jasa ojek online pada aplikasi Grab. Secara parsial bahwa fitur layanan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan Menggunakan jasa ojek online pada aplikasi Grab. Secara parsial diketahui kualitas layanan memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan Menggunakan jasa ojek online pada aplikasi Grab. Secara simultan diketahui bahwa keamanan, fitur layanan dan Keamanan memiliki pengaruh yang signifikan terhadap keputusan Menggunakan jasa ojek online pada aplikasi Grab pada karyawan swasta di kota Medan


Keywords


Keamanan, Fitur layanan, Kualitas layanan, Keputusan pembelian

Full Text:

PDF

References


Adam, M. (2015). Manajemen pemasaran jasa. Bandung: CV. Alfabeta.

Adyanto, B. C., & Santosa, S. B. (2018). Pengaruh Kualitas Layanan, Brand Image, Harga dan Kepercayaan Produk Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Layanan

E. Commerce BerryBenka.com). Diponegoro Journal Of Manajement,7(1), 1-

Alma, B. (2014). Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.

Alwafi, F., & Magnadi. R. H.(2016). Pengaruh Persepsi Keamanan, Kemudahan Bertransaksi, Kepercayaan Terhadap Toko Dan Pengalaman Berbelanja Terhadap Minat Beli Secara Online Pada Situs Jual Beli Tokopedia.com. Diponegoro Journal Of Management,5(2), 1-15.

Arianty, N. (2015). Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Kualitas Produk Terhadap

Kepuasan Konsumen Handphone Samsung. Jurnal Ilmiah Manajemen dan

Bisnis, 16(2), 68-81.

Boone, L. E., & Kurtz, D. L. (2008). Pengantar Bisnis Kontenporer. Jakarta: Salemba Empat.

Griffin, R. W., & Ronald, J. E. (2009). Manajemen Bisnis. Jakarta: Erlangga.

Gultom, D. K., Ginting, P., & Sembiring, B. K. (2014). Pengaruh Bauran Pemasaran Jasa Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Mahasiswa Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 14(1), 21-33.

Juliandi, A., Irfan., & Manurung, S. (2015). Metodologi Penelitian Bisnis. Medan: UMSU PRESS.

Kotler, P. (2008). Manajemen pemasaran. Jakarta:Erlangga.

Laheba, Y. A., Tumbuan, W.J.F. A., & Soepeno, D. (2015). Pengaruh Citra Merek, Fitur Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Handphone Samsung (Studi Pada Mahasiswa FEB Unsrat Manado). Jurnal EMBA,3(3), 99-108.

Lubis, A. A. (2015). Pengaruh Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Surat Kabar Pada PT. Suara Barisan Hijau Harian Orbit Medan. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 16(2), 1-11.

Nitisusastro, M. (2012). Perilaku Konsumen Dalam Perspektif Kewirausahaan. Bandung: Alfabeta.

Octaviyanti, G. E. (2016). Pengaruh Fitur Dan Brand Image Terhadap Proses Keputusan Pembelian Konsumen All New Toyota Yaris Di Kota Bandung. JAB: Jurnal Administrasi Bisnis, 8(3), 34-45.

Parasuraman. A. (2015). Metode Kualitas Pelayanan. Jakarta: Erlangga.

Permatasari, C. D. W. (2015). Pengaruh Kepercayaan, Keamanan, Persepsi Resiko Dan Kualita Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online Pada Pengguna Situs Olx.co.id. Jurnal Universitas Dian Nuswantoro, 1(2), 20-35.

Putra, P. A. W. (2016). Pengaruh Fitur, Layanan Pelengkap Dan Garansi Terhadap

Keputusan Pembelian Handphone (Studi Kasus Pada Mahasiswa S1 Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana Denpasar). Jurnal EMBA,15(2), 2349-2362.

Sangadji, M. E. (2013). Perilaku Konsumen Pendekatan Praktis. Yogyakarta: CV andi offset.

Schiffman, G. L., &Kanuk, L. L. (2009). Perilaku Konsumen. Jakarta: Indeks.

Setiadi, N. J. (2013). Perilaku Konsumen : Konsep dan Implikasi Untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran. Jakarta : Grahailmu.

Suryani, T. (2013). Perilaku Konsumen Di Era Internet. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sutisna. (2015). Perilaku Konsumen Dan Komunikasi Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Tjiptono, F.(2012), Pemasaran Strategik. Yogyakarta: ANDI.

Tugiso, I., Haryono, A. T., & Minarsih, M. M. (2016). Pengaruh Keamanan, Kepercayaan, Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Toko Online Dan Loyalitas Konsumen Sebagai Variabel Intervening. Journal Of Management,2(2), 1-18.




DOI: https://doi.org/10.55357/sosek.v1i2.164

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


SOSEK: Jurnal Sosial dan Ekonomi published by BUNDA MEDIA GRUP is abstracting & indexing in the following databases:

  

Creative Commons License

licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License